Informasi yang dihimpun, tiga orang yang ditangkap berinisial SLH, 33 tahun; AGS, 32 tahun; dan MHDT, 36 tahun. Ketiganya diketahui warga Kelurahan Penatoi.
Setelah melakukan pesta miras, mereka bertengkar hebat hingga menyebabkan AH meninggal dunia terkena tikaman senjata tajam. Peristiwa itu terjadi di Rabadompu Barat, Kecamatan Raba, Kota Bima.
Sejumlah atlet NTB asal Kota Bima berhasil menyumbangkan medali bagi NTB di PON Papua/2021 lalu. Sampai saat ini, mereka masih belum menerima bonus yang dijanjikan KONI Kota Bima. ”Mereka sudah menanyakan langsung ke KONI Kota Bima tapi tidak ada jawaban yang pasti,” kata Atlet asal Kota Bima, Fadlin, kemarin (25/4).
"Kapolda (Irjen Pol Djoko Poerwanto) sudah memerintahkan seluruh elemen bergerak menghentikan kasus itu," kata Kabid Humas Polda NTB Kombespol Artanto.
Informasi lain menyebutkan, AF menjabat kabid Pencegahan Kebakaran Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan Kota Bima. Sedangkan MA berstatus ASN biasa di Satpol PP Kota Bima.
Fifi, seorang ibu rumah tangga asal Kelurahan Melayu, Kecamatan Asakota, Kota Bima, mengaku heran. Di satu sisi, minyak goreng sedang langka. Namun penjual online bertebaran di media sosial.