Kebijakan pemakaian masker untuk aktivitas di luar ruangan mulai berlaku dari kemarin. Namun, kewaspadaan tetap harus dijaga, apalagi status pandemi belum dicabut pemerintah.
Jajaran Polsek Batukliang Utara (BKU), Lombok Tengah memanfaatkan teras masjid untuk vaksinasi dosis ketiga, atau vaksin booster. Mereka melibatkan tim tenaga kesehatan dari Puskesmas Teratak di Desa Teratak, Kecamatan Batukliang Utara.
Kesadaran warga untuk divaksin dosis ketiga atau booster di Lombok Tengah masih rendah. Untuk itu, Polri dan TNI semakin menggencarkan imbauan. Harapannya, warga semakin sadar akan pentingnya vaksinasi lengkap.
Selama Ramadan, vaksinasi dosis ketiga atau booster di Lombok Tengah jalan terus. Vaksinasi dilaksanakan setiap malam dan dipusatkan di halaman Kodim 1620, koramil hingga menyasar warga desa/kelurahan.
Survei serologi antibodi masyarakat NTB mencapai 86 persen. Angka tersebut diharapkan bisa terus bertambah seiring dengan semakin banyaknya masyarakat yang menerima vaksin covid.
Masyarakat NTB mulai mengincar vaksinasi suntikan ketiga atau booster. Seiring ketentuan bebas antigen maupun PCR bagi pelaku perjalanan dalam negeri yang telah mendapat booster.